Dear mahasiswa,
Sekadar pengantar untuk sesi minggu ini: Berdasarkan pemahaman Anda saat ini, apa sebenarnya yang dimaksud dengan kognisi itu?
Lantas apa hubungannya dengan HCI atau Sistem Interaksi?
Jangan lupa tuliskan juga nama kelas Anda (A dan B).
Salam,
Harry